Satlantas Polrestabes Palembang Mengelar Giat rajia

0
201

 

PALEMBANG trust media.id

Satlantas Polrestabes Palembang Mengelar Giat rajiah dalam rangka meningkatkan Disiplin masyarakat untuk mematuhi peratu ran berkendaraan dan selalu mema tuhi Prokes covid -19.

Razia kali ini didepan kantor mapol restabes Palembang.jalan gubenur haji Bastari kelurahan 8 ulu kecama tan jakabaring kota.Sabtu pukul 22 wib. Sampai selesai.

Dari liputan awak media dilapangan tadi malam,puluhan sepeda motor dan kendaraan roda empat terjaring
Satu persatu pengendara tak luput dari pemeriksaan para petugas.

Anggota pun nampak teliti memerik sah kelengkapan surat kendaraan serta sosialisasi vaksinasi di pandemi covid 19.

Sasaran razia kali ini pengendara yang tidak mematuhi peraturan lalulintas,seperti tidak memakai helem,kenalpot resing atau tidak setandar pabrik dan kelengkapan surat surat kendaran,maka kita beri sangsi tilang, ujar Kasat Lantas Polrestabes Kompol Irwan Andeta melalui Wakasat Lantas, Kompol Irene saat di wawancarai awak media di lokasi giat rajiah.

Razia yang sempat menyita perhati an warga memang sengaja dilaku kan di Polrestabes Palembang, guna menghindari kepadatan kendaraan di beberapa ruas jalan serta mengurangi tingkat kriminal.

Kita pilih lokasi didepan kantor Polrestabes itu sesuai arahan Bapak Kapolrestabes Kombes Pol Mokhamad Ngajib S i k MH. untuk menghindari kepadatan kendaraan di atas Jembatan Ampera. Karena penting bagi kami untuk memikirkan juga kepentingan masyarakat dalam berlalu lintas.kata Kompol Irene Wakasat lantas Polrestabes kota Palembang./ rohmadi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini