Lampung Timur Festival 1000 Obor meriahkan malam Takbir Idul Adha 1445 H.

0
99

Lampung Timur
Trustmedia.id.

Festival 1000 Obor meriahkan malam Takbir Idul Adha 1445 H.

Pawai seribu obor ini rutin dilaksanakan setiap tahun di Kecamatan Batang Hari dalam menyambut Idul Adha. Festival ini diprakarsai oleh Bakoor Risma Desa Batang Harjo.Takbir seribu obor yang ke 47 th ini berkeliling di wilayah kecamatan Batang Hari Lampung Timur

 

Hadir pada Festival seribu obor diantaranya,Forkopincam Kecamatan Batang Hari, Anggota Polres Lampung Timur Polsek Batang Hari, Kodim 0429 Lampung Timur, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, Anggota Risma Kecamatan Batang Hari. Kegiatan Rutin Pawai seribu Obor ini disambut Antusias Warga Kecamatan Batang Hari Lampung Timur. Dari keterangan salah satu panitia Pawai seribu Obor ini memang Sudah terjadwal dan rutin kami Lakukan setiap tahun nya, dan ini Tahun yang ke 47 ujar nya ( Red ).

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini